Biarpun Sedikit tetapi Berarti bagi Masyarakat

Rohmadi, ( SABEGI ) Salm berbagi, Segala sesuatu yang sedikit tidak bisa di remehkan, biarpun sedikit akan tetapi sangat berarti bagi masyarakat dan tetntunya menjadi masa depan harapan bangsa.


PMR SKANATO adalah wadah binaan untuk menjadi seorang yang memiliki karakter dan berjiwa sosial tingg. Sejak awal memang tidak lah banyak anggotanya, akan tetapi mereka tetap selalu solid dalam hal apapun.

Pada hari Minggu ( 20 September 2015 ) PMR SKANATO mengadakan kegiatan pelatihan didikan dasar yang di berikan unutk calon anggota baru. Kegiatan ini bertujuan agar mereka mengetahui seperti apa selanjutnya yang akan mereka hadapi di dalam palang merah remaja.

Kegiatan ini di laksanakan mulai pukul 09.00 pagi hingga 04.30 sore. Di mulai dari pembukaan dan pengarahan yang di pimpin langsung oleh Bapak Budi Laksono, S.Pi sebagai Pembina PMR.

Kegiatan ini biasanya di laksankan pada bulan Oktober, namun apa msalahnya jika di lakukan di bulan September. Ketua PMR " Hanton Kurnawan , mengatakan, biarpun kegiatan ini lebih awal dari tahun-tahun sebelumnya, semoga tetap menjadi anggota yang lebih baik dan berguna bagi masayarakat". 

Kegiatan ini di ikuti kurang lebih 20 siswa/i calon anggota dan 12 siswa/i senior. Kegiatan ini berjalan dengan lancar dan penuh semangat hingga sore hari.

Semoga PMR SKANTO tetap menjadi yang terbaik bagi SMK Negeri 6 Kabupaten tebo. 

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama